logo mengambil bentuk dari pita dan mata panah. pita sebagai salah satu bentuk solidaritas hak perempuan dan anak panah ke depan sebagai bentuk dari keinginan untuk maju dan lambang dari drive ke depan. warna adalah perpaduan pink dan abu abu untuk modernitas dan feminin